Gambar: Senapan Bius Impor Jerman
Senapan bius adalah senapan yang di desain khusus untuk menembak menggunakan obat bius, biasanya senapan ini menjadi "istri kedua" bagi mereka yang hobi berburu atau aktifitasnya menyangkut dengan satwa liar. saya dulu sangat penasaran dengan benda yang satu ini, berawal dari menonton siaran "Animal Planet" saya mulai jatuh cinta pada alat ini, tidak pikir panjang saya lagsung ingin "meminangnya". dengan harga 45 juta saya pesan melalui kawan di bogor. ternyata, eh ternyata sampai 3 bulan menunggunya senapan ga kunjung tiba. pada waktu itu saya mengerti betul, untuk mendapatkan senapan bius memang sangat susah, makanya saya mau menunggu sampai berbulan-bulan, cuma karena ketidakpastian kapan senapan itu ada, akhirnya saya memutuskan untuk meminta uang dikembalikan. mulai saat itulah saya mulai memikirkan untuk memodifikasi senapan bius. Berdasarkan informasi yang saya dapat, ternyata prinsip kerja senapan bius itu hampir sama dengan senapan angin. artinya, senapan angin itu bisa dimodifikasi menjadi senapan bius. cuma ada beberapa komponen senapan angin yang harus di buang kemudian diganti dengan komponen yang didukung oleh senapan bius. mulailah saya merakit, walaupun beberapa kali gagal, akhirnya saya berhasil memodifikasi senapan angin menjadi senapan bius. dengan modal 3 jutaaan sekarang anda sudah bisa memiliki senapan bius. tapi untuk penggunaan obat bius harus di bawah pengawasan Veterinary.
Demikianlah sekelumit pengalaman saya tentang cara merakit senapan angin menjadi senapan bius, anda penasaran dengan bentuk senapan bius modifikasi? dibawah gambar senapan angin yang sudah di modifikasi menjadi senapan bius. memang sekilas kita liat tidak ada perbedaan yang mencolok. Tapi jika anda ingin merakitnya sendiri, saya yakin anda sudah siap mengorbankan beberapa senapan angin murahan sebelum anda berhasil.
Bagi anda yang membutuhkan informasi lebih detail tentang caara modifikasi senapan angin menjadi bius, silakan hubungi kami di No. 081366508484 a.n.Jack.